7 Produk Innisfree yang Bagus Untuk Perawatan Kulit

7 Produk Innisfree yang Bagus Untuk Perawatan Kulit

Setahun terakhir ini saya menjadi konsisten memakai skincare, padahal dulu paling males merawat muka. Memang semakin bertambah usia, kecantikan alami akan memudar bila tidak dirawat. Nah, ngomongin mengenai produk skin care, tentu ada banyak sekali produk yang bisa  dibeli nih. Mulai dari produk yang berasal dari dalam negeri maupun produk-produk keluaran brand luar negeri. Dari…

6 Tips Belanja Baju Branded Murah di Factory Outlet Jakarta

6 Tips Belanja Baju Branded Murah di Factory Outlet Jakarta

Biar tampil sebagai muslimah modis, biasanya sih saya beli baju diskonan biar hemat. Tapi memangnya ada tempat belanja baju branded murah di Jakarta? Biasanya murah tapi kualitas bajunya dipertanyakan. Suka kepo sama teman yang belanja gamis 300 ribu keatas. Duh itu budget beli bajunya berapa ya? Secara cuma dapat satu gamis dengan jilbabnya. Kalau saya…

Ingin Berkunjung Ke Jakarta Fair 2019? Baca Dulu Tipsnya

Ingin Berkunjung Ke Jakarta Fair 2019? Baca Dulu Tipsnya

Jakarta fair ayo ke Jakarta fair Ajang arena pameran dan hiburan Ayo kita pergi ke sana Rekreasi sekaligus berbelanja Belanja terlengkap di jakarta fair Ayo kita ke Jakarta Fair Ayo kita ke Jakarta Fair Kemayoran Pasti deh, semua tahu lagu jingle Jakarta Fair ini. Setiap mau pembukaan Jakarta Fair setiap tahun, sampai penutupan. Lagu ini…

Cantik Dan Awet Muda Dengan Vitamin E

Cantik Dan Awet Muda Dengan Vitamin E

“Tante sudah punya novel?” Tanya keponakanku yang sudah remaja, baru pulang dari pesantren penasaran. Saya menggeleng, “Belum.” Dia lalu nyengir memandangku, “Ah, nggak keren.” Saya cuma bisa tertawa mendengarnya. Sebagai seorang perempuan yang menggeluti dunia penulisan sejak tahun 2007, saya memang belum menulis novel. Kenapa? Karena menulis novel itu nafasnya harus panjang, dan penting banget konsisten hehe…..

Menggalakkan Budaya Sensor Mandiri Di Bangka Belitung

Menggalakkan Budaya Sensor Mandiri Di Bangka Belitung

Pernah membaca status teman di Facebook yang kesel menonton film di bioskop, gara-gara tangisan bayi. Waduh, kenapa juga bayi bisa ikutan nonton? Memangnya boleh? KLISE sih alasannya. Ibu si bayi penasaran ingin nonton film, tapi nggak ada yang bisa dititipin bayinya. Jadinya tuh bayi dibawa nonton ke bioskop. Memang, saya pernah merasakan bete banget, abis melahirkan….