Desa Tabek Talang Babungo Selaras Dengan Alam Mendatangkan Rejeki
Dua orang laki-laki berpakaian baju adat hitam saling menyerang dengan menggunakan alat kurambik, sejenis pisau berbentuk cakar harimau. Diiringi musik, mereka menunjukkan kelihaian mengeluarkan jurus-jurus kurambit, dengan menggunakan kaki dan tangan. Silek. Seni bela diri tradisional silek kurambik atau silat kurambik, merupakan salah satu aliran silek turun menurun di Minangkabau, Sumatera Barat. Sekarang silek kurambik…