Mengenal Game Yang Mengajarkan Literasi Keuangan Pada Anak
|

Mengenal Game Yang Mengajarkan Literasi Keuangan Pada Anak

“Aku mau jualan permen, biar dapat uang.” Si kakak semangat sekali berjualan di bazar sekolah. Dia dan teman-temannya diberi kesempatan mengisi stand, saat pengajian para orang tua murdi di sekolah. Dari setelah pandemi, si kakak suka jualan. Barangnya dari pernak-pernik anak perempuan yang saya belikan online, sampai membuat permen handmade untuk dijual. Lumayan banget uang…

Interlac Suplemen Probiotik Yang Tepat Untuk Keluarga
|

Interlac Suplemen Probiotik Yang Tepat Untuk Keluarga

Pengalaman suami pernah kena Covid. Di rumah stok banyak banget vitamin dan suplemen untuk keluarga. Dari vitamin C, D, E, vitamin lengkap, suplemen kesehatan, dan lain-lain. Lama kelamaan merasa rumah udah kayak apotek obat. Belum lagi untuk si kakak dan adik yang suka batuk, juga sedia suplemen dan vitamin. Tapi tetap saja, kalau musim batuk,…

Film Glo Kau Cahaya, Kisah Nyata Atlet Renang Disabilitas Papua
|

Film Glo Kau Cahaya, Kisah Nyata Atlet Renang Disabilitas Papua

Strength does not come from winning. Your struggles develop your strengths. When you go through hardships and decide not to surrender, that is strength (Arnold Schwarzenegger) Saat takdir buruk menimpamu, akankah kau berhenti mengejar mimpi? Hidup dengan neneknya dan para sahabat (Idho, Julvri, dan Eliza) yang mendukung dan mencintainya membuat Gloria, perempuan atlet renang Papua…

Film Petualangan Anak-anak Kun Ana Wa Anta, Melawan Sindikat Perdagangan Satwa Langka
|

Film Petualangan Anak-anak Kun Ana Wa Anta, Melawan Sindikat Perdagangan Satwa Langka

Kebayang nggak sih ada orang utan bernama Uto, yang masuk ke pesantren. Gara-gara lari dari kejaran para pemburu satwa langka. Pastinya heboh banget yaaa.. Apalagi anak-anaknya juga super heboh pas lihat Uto. Lucu haha… Firman(Muzakki Ramdhan) sebal banget mau dititipkan di pesantren oleh kedua orang tuanya. Lebih baik ke rumah bude deh, biar bisa bawa…

Trend Menikah Di KUA Agar Gratis
|

Trend Menikah Di KUA Agar Gratis

Menikah identik dengan menghabiskan biaya besar untuk resepsi. Namun sekarang muncul trend menikah sederhana di KUA, agar gratis. Tradisi di Indonesia menikah harus dirayakan dengan mahal Menghabiskan uang puluhan bahkan ratusan juta. Hal ini yang kadang membuat kaum muda takut menikah. Mereka harus menabung bertahun-tahun, meminjam di Bank atau dibantu pendanaan oleh orang tua. Bila…