Kopi Sugeng, Memperkenalkan Kekayaan Kopi Nusantara
Minum kopi di cafe itu sudah menjadi kebiasaan bagi warga perkotaan. Apalagi kopi-kopi yang diracik secara modern, sudah menjadi semacam kebutuhan, saat menghadapi hari-hari yang berat, agar kepala terasa lebih ringan. Kalau mau ketemuan pun, sekarang sudah banyak yang janjian untuk ngopi bareng. Kopi menjadi bagian dari minuman wajib setiap hari bagi sebagian besar orang….