Pentas Seni Dan Kuliner Betawi

Moms, kalau weekend suka deg-degan tidak sama anak yang suka mengajak jalan-jalan? Kalau anak saya, Erin(8 thn), karena terbiasa dari kecil diajak ke Mal saat weekend, sekarang mulai dialihkan tujuan jalan-jalannya. Lebih mencari tempat-tempat merakyat seperti taman, hutan kota dan lain-lain. Tujuannya selain menghemat, hehe.. Tentu saja mendidik anak untuk lebih mengenal alam sekitar dan…