Review Menginap Di Reddo0rz Near Bukit Tinggi, Sumatera Barat

Review Menginap Di Reddo0rz Near Bukit Tinggi, Sumatera Barat

Mencari tempat penginapan saat liburan kadang tidak membutuhkan fasilitas keren. Cukup untuk tidur dan menaruh tas. Jadi buat apa pesan hotel? Homestay juga lumayan. Ini yang saya rasakan saat pulang ke Bukit Tinggi, Sumatera Barat. Ingin jalan-jalan ke Jam Gadang dan Panorama tapi jauh dari kampung. Bisa sih naik angkot atau naik mobil online. Tapi terasa…

Review Naik Bus Palala Ke Bukit Tinggi, Sumatera Barat
|

Review Naik Bus Palala Ke Bukit Tinggi, Sumatera Barat

Kalau melihat reels para traveler itu enak banget. Duduk di bus atau kereta sambil menikmati pemandangan di luar bus. Tapi itu hanya mimpi bila naik bus ke Sumatera Barat hehe.. Awalnya ragu untuk naik bus, karena sudah terbiasa naik pesawat. Tapi berhubung harga pesawat yang lumayan mahal di awal bulan Januari, saya memutuskan memilih bus….

5 Tips Naik Bus 2 Hari Menuju Bukit Tinggi, Sumatera Barat

5 Tips Naik Bus 2 Hari Menuju Bukit Tinggi, Sumatera Barat

Naik bus selama dua hari satu malam di bus itu sebenarnya tidak susah amat. Namun tidak bisa dikatakan mudah juga hehe. Bayangkan bus hanya berhenti untuk sholat dan makan, selebih itu waktu dihabiskan di bus. Apa yang harus disiapkan selama perjalanan? 1. Sedia Makanan Entah membawa perbekalan, membeli di atas bus atau membeli makanan di…

5 Alasan Menginap Di Swiss Bell Hotel Kalibata

5 Alasan Menginap Di Swiss Bell Hotel Kalibata

“Liburan kita mau kemana? Keluar kota dong sesekali,” kata si kakak. Adiknya juga mendukung liburan di luar kota. Saya dan ayahnya yang pusing, mikirin budget liburan di Desember ini yang pasti tarif harganya naik. Akhirnya kami memutuskan untuk staycation di dalam kota. Perhitungannya karena murah di ongkos. Menggunakan transportasi mobil online dan kereta, cukup meminimalkan…

Komang Ayu, Komunitas Gerakan Gigi Sehat Bali Untuk Menjaga Kesehatan Gigi

Komang Ayu, Komunitas Gerakan Gigi Sehat Bali Untuk Menjaga Kesehatan Gigi

Komang Ayu, saat menjalani pendidikan dokter gigi di Universitas Udayana, Bali tahun 2017, sedang menjalani koas. Memutuskan mengikuti kegiatan komunitas literasi Bali Baca Buku ke desa-desa di Bali untuk mengisi waktu. Pada kegiatan Bali Baca Buku, Komang Ayu sebagai pengisi materi kesehatan termasuk kesehatan gigi anak-anak. Ia miris mengetahui kalau ternyata 7 dari 10 anak…