Azalea, Shampo Untuk Perempuan Berhijab
Menjadi perempuan berhijab itu rata-rata bermasalah dengan rambut. Biasanya lepek, rontok, ketombe, gatal dan kusut karena digulung terus. Mau ke salon malas ngeluarin uang. Mau perawatan tradisional rambut, tapi nggak telaten. Sebenarnya ada nggak sih, shampo untuk perempuan berhijab? (Produk Hair and Body From Azalea) Berkenalan Dengan Azalea Insipired by Natur, Shampo Untuk Perempuan Berhijab …